Action Figure Avengers
Action Figure Avengers – Mediaxplore.com Mainan figur superhero Avengers yang dikenal di dunia dan disukai anak-anak ini hadir dalam bentuk menyerupai aslinya. Anda maupun si kecil bisa mengkombinasikan bagian tubuhnya dengan tokoh superhero lain. Figur ini terbuat dari bahan plastik berkualitas yang kuat dan tahan lama, membuatnya dapat dijadikan sebagai pajangan di meja.
Daftar Isi Artikel TampilkanAction figure Avengers
Action figure Avengers ini cocok untuk anak-anak usia 4 tahun ke atas dan kolektor. Untuk penggemar Avengers, memiliki action figure ini merupakan suatu keharusan.
Ukuran Sempurna
Marvel Avengers Super Hero ini memiliki ukuran tinggi yang sempurna untuk Anda. Tidak terlalu kecil dan juga tidak terlalu besar sehingga figure ini cocok dimainkan oleh anak ataupun hanya dijadikan pajangan dan koleksi bagi Anda para kolektor dan pecinta Avengers.
Presisi dan Finishing Halus
Figurin ini memiliki detail-detail dan finishing yang halus. Dibuat dari material berkualitas tinggi yaitu plastik Acrylonitrile Butadiene Styrene (ABS) sehingga tahan pecah dan tahan gores.
Captain America
Captain America atau yang bernama asli Steve Rogers adalah sosok pahlawan super fiktif dari Marvel. Ia adalah pahlwan tertua dalam sebuah tim bernama Avengers. Memiliki musuh besar bernama Red Skull dan Baron Zemo, Rogers adalah tentara AS yang tidak memiliki kemampuan sama sekali. Berkat bantuan Dr. Joshef Reinstein dengan serum super soldiernya. Pahlawan yg lahir pada tahun 1920 ini menjadi pahlawa perang Amerika Serikat saat menghadapi sekutu NAZI yang dipimpin oleh Adolf Hitler.
Iron Man
Iron man atau manusia besi adalah sosok superhero yang bergabung dalam pasukan Avengers, iron man memiliki kemampuan dalam berperang.
Black Widow
Dalam anggota The Avengers ia lah satu-satunya wanita, black widow wanita luar biasa seperti wonder woman yang memiliki kemampuan dalam bertarung layaknya seorang pria.
Thor
Thor berasal dari dunia para dewa versi Marvel yang bernama Asgard. Para dewa Asgard terutama Thor dapat hidup abadi karena mengkonsumsi apel emas bernama Idunn. Ia adalah anak dari raja Odin yang merupakan pemimpin para dewa.
Hawkeye
Sebagai Hawkeye, Clint tak memiliki kekuatan super seperti pahlawan super pada umumnya. Ia hanya memiliki keahlian memanah dan beladiri. Untuk mengembangkan serangannya, Hawkeye mengembangkan anak panahnya dengan berbagai hal seperti bom asap, tali, dan juga granat.
Semoga dapat bermanfaat artikel mengenai Action Figure Avengers
https://mediaxplore.com/action-figure-avengers/https://mediaxplore.com/wp-content/uploads/2017/10/Action-Figure-Avengers.jpg https://mediaxplore.com/wp-content/uploads/2017/10/Action-Figure-Avengers-150x150.jpg Content PlacementMainanInformasi,MainanAction Figure Avengers – Mediaxplore.com Mainan figur superhero Avengers yang dikenal di dunia dan disukai anak-anak ini hadir dalam bentuk menyerupai aslinya. Anda maupun si kecil bisa mengkombinasikan bagian tubuhnya dengan tokoh superhero lain. Figur ini terbuat dari bahan plastik berkualitas yang kuat dan tahan lama, membuatnya dapat dijadikan...Lief AzafaLief Azafalief.azafa@gmail.comAdministratorSeorang Guru TU di Sebuah Sekolah Dasar Islam, Belajar Ngeblog untuk Berbagi Pengatahuan yang Bermanfaat Bagi Semua Orang.Mediaxplore.com
Tinggalkan Balasan